Cara Menerima Pembayaran dari Luar Negeri

partner-logo

Untuk bisnis online saat ini tidak cukup hanya mengandalkan rekening bank di Indonesia. Untuk produk lokal dengan pembeli lokal, OK rekening Indonesia sangat berguna, namun bagaimana bila ingin menerima pembayaran dari luar negeri ?

Mungkin jawaban anda adalah : Rekening Bank Indonesia kan bisa ….

Jawaban kami : Bisa iya bisa tidak, tidak semua bank di luar negeri memiliki koneksi ke Indonesia. Tak jarang uang yang kita terima membutuhkan waktu yang sangat lama. Yang terakhir adalah , kita akan terkena rate yang luar biasa merugikan, krn apa yang kita terima akan lebih sedikit hal itu sebabkan krn adanya biaya2 dan coversion yang sering di luar logika.

Kami berikan alternatif untuk anda yang ingin menerima pembayaran dari luar negeri adalah menggunakan PAYONEER ( silahkan klik langsung saja untuk mengetahui detailnya ).

Dengan Payoneer ini anda seperti memiliki rekening bank di luar negeri, anda bisa dengan mudah menerima pembayaran dari seluruh dunia, terutama Amerika & Eropa . Di Payoneer sudah di sediakan fitur request payment untuk pembayaran dari luar negeri. Mudah Bukan ? 🙂

Setelah anda register , anda bisa mengajukan Debit Card Master Card, fungsi dari kartu debit ini adalah, anda bisa menggunakan untuk tarik tunai di semua ATM di Indonesia , keren bukan ? selain itu bisa anda gunakan untuk melakukan pembayaran online seperti anda menggunakan kartu kredit.

Berita bagusnya nih.. bila anda daftar langsung ke Payoneer, anda aktifkan kartu anda, kemudian anda menerima pembayaran $100, anda akan di berikan reward $25 sebagai tambahan.

Rate this post
Admin Staff
  • Admin Staff
  • Bila anda membutuhkan layanan seperti :
    - Hosting
    - Domain
    - VPS / Dedicated Server
    - Email Hosting , Google Workspace
    - Reseller Hosting

    Silahkan lgs ke web kami di AtriumHosting.Com
    WhatsApp Center : 081237908888
    Live Chat Website
    Telegram : 081237908888