Mengubah Zona Waktu di WHMCS

Menggunakan WHMCS adalah sebuah keharusan bila anda menggunakan billing system ini untuk menjual produk/layanan yang berbasis web hosting / web design .

Namun ada kalanya sangat merepotkan ketika server yang anda gunakan selain server Indonesia. Bila anda penyedia layanan yang memiliki acuan waktu Indonesia , tentunya akan membuat time zone sama dengan Indonesia termasuk tanggal dan waktu ketika jatuh tempo bukan ?

Kalau server anda adalah server IIX / Indonesia , hal ini tidak menjadi masalah. Yang menjadi masalah adalah tidak semua orang menempatkan server untuk whmcs ada di Indonesia, termasuk contohnya AtriumHosting.Com menempatkan WHMCS di server USA, Los Angeles.

Akibatnya waktu di whmcs kita akan telat beberapa jam ,

Cara cek nya lihat pada kanan atas whmcs anda sbb :

Pada saat kami lihat whmcs  , seperti yang kami informasikan sebelumnya , tanggal di komputer kami adalah memiliki jam yg yang lebih cepat . Artinya jam tidak sama.

 

Untuk mengubahnya anda edit file configuration.php pada whmcs anda .

Oh ya basic recommendation whmcs , file configuration.php ini harus 400, jadi ketika anda akan edit file ini ubah dulu permission nya menjadi 644 agar dapat di edit.

Kemudian tambahkan di bagian bawah sbb :

date_default_timezone_set('Asia/Jakarta');


Setelah itu jangan lupa menyimpan konfigurasi tersebut 
dan kembalikan permissionnya ke 400 kembali.

Waktu akan berubah otomatis,

selamat mencoba ya ....



 

 

Rate this post
Admin Staff
  • Admin Staff
  • Bila anda membutuhkan layanan seperti :
    - Hosting
    - Domain
    - VPS / Dedicated Server
    - Email Hosting , Google Workspace
    - Reseller Hosting

    Silahkan lgs ke web kami di AtriumHosting.Com
    WhatsApp Center : 081237908888
    Live Chat Website
    Telegram : 081237908888