Menghilangkan Menu & Logo di Divi Theme
December 10, 2020

Berikut adalah tutorial menyembunyikan Menu dan logo bila anda menggunakan Divi Theme dari Elegantthemes.com .
Silahkan anda masuk ke menu : DIVI – Theme Option- Scroll kebawah sampai di kotak Custom CSS sbb :

Masukkan css sbb :
/* Hide Divi Main Navigation Menu */ #main-header { display:none; } #page-container { padding-top:0px !important; margin-top:-1px !important }
Kemudian save , dan reload kembali website anda. Menu dan logo akan hilang .
Demikian informasi dari kami. Terima Kasi
#divitheme #eleganttheme