Solusi Cloud Storage Nextcloud + FTP Backup

Storage secara dasar berarti tempat Penyimpanan, di artikel kali ini yang kami bahas adalah Storage yang digunakan untuk menyimpan data baik itu web , image, , video dan data2 lainnya yang banyak sekali jenisnya.

Bila dulunya storage bersifat offline / local di simpan di External Hard Disk , beda dengan sekarang , semua nya di simpan di server secara online sehingga kapanpun anda membutuhkan anda bisa mengakses kapan saja dan dimana saja tanpa harus pulang terlebih dahulu untuk mengambil data .

Penyimpanan data secara online inilah yang disebut sebagai Cloud Storage , yaitu menyimpan data di server online yang dapat di akses kapan saja dan di mana saja.

Selain untuk untuk menyimpan data personal kita, data pekerjaan kita , Cloud storage juga bisa digunakan sebagai backup web kita secara berkala untuk cadangan ketika web kita terjadi masalah, semisal terkena hack , server crash dsb .

Bila anda mengenal Google Drive , tentunya anda memahami apa yang kami maksud dengan Cloud Storage , ya seperti halnya Google Drive juga memiliki sifat yang sama , yaitu menyimpan data.

Namun Google Drive meskipun banyak digunakan oleh banyak orang , namun ada kekurangan yang selain untuk basic gmail , kapasitas kecil hanya 15GB , untuk Basic Google Workspace cuma 30 GB saja. Selain harga yang mahal yang di hitung per user, ada beberapa juga yang tidak mau menggunakan Google Workspace untuk alasan tertentu, krn Google Drive / Google Workspace ini tidak bisa digunakan semudah menggunakan FTP , ya Google Workspace tidak bisa digunakan untuk FTP backup. Ada pun bukan FTP namanya melainkan Auth Access , sehingga untuk backup website kita harus menggunakan plugin premium dalam melakukan backup.

Bila anda ingin memiliki Cloud Storage + Nextcloud + FTP Backup , Atrium Hosting punya solusi yang cocok untuk anda, krn kami telah menyiapkan produk bagus untuk anda.

Kami menyebutnya : Private Cloud Storage DA

Ini adalah layanan exclusive untuk anda , dengan order layanan Private Cloud Storage DA , kami akan sediakan sbb :

  • Server Storage sesuai kapasitas produk yang anda pilih
  • Instalasi Nexcloud , selanjutnya anda bisa install APPS dari Android / Iphone/Ios /Windows anda untuk di integrasikan ke perangkat anda, sehingga data komputer , file pribadi dapat anda upload atau bisa di synckan secara otomatis ke Private Cloud Storage ini .
  • Bila di butuhkan , kami juga akan create kan username + password untuk FTP , untuk server2 anda yang mendukung port FTP untuk Backup

Dengan layanan ini , data anda akan tetap aman dan dapat di akses kapan saja , ini cocok untuk personal yang menginginkan private storage untuk file2 anda .

Atau bisa juga untuk perusahaan yang ingin keamanan data maksimal daripada meletakan data di komputer kantor yang bisa rusak kapan saja oleh sebab2 yang tidak kita inginkan . Anda dapat mengakses file sambil WFH ( Work From Home )

Silahkan mampir di Private Cloud Storage DA dan bila ada pertanyaan jgn ragu kontak Customer Service kami via chat atau WhatsApp .

Rate this post
Admin Staff
  • Admin Staff
  • Bila anda membutuhkan layanan seperti :
    - Hosting
    - Domain
    - VPS / Dedicated Server
    - Email Hosting , Google Workspace
    - Reseller Hosting

    Silahkan lgs ke web kami di AtriumHosting.Com
    WhatsApp Center : 081237908888
    Live Chat Website
    Telegram : 081237908888